Selasa, 04 Oktober 2011

Data Server Berbasis Web, Web Explorer dengan script PHP

Untuk membuat data server yang berbasis web atau sering di sebut web explorer atau file explorer seperti gambar di samping sangatlah mudah. Anda dapat download source yang dibuat dengan script php di sini. Exstrak file tersebut serta letakkan pada direktori webserver anda. Misalnya klo di linux dapat anda letakkan di /var/www atau webserver xampp anda. Setting direktori yang akan anda share. secara default direktori yang di share adalah "files". anda dapat menyesuaikan sendiri.
Anda dapat memodifikasi saource php sehinnga tampilan dapat disesuaikan dengan keinginan kita. Data server ini dapat di fungsikan untuk lab sekolah, server dwnload dan penggunaan yang lebih luas. Kekurangan dari dataserver ini adalah tidak adanya counter berapa kali data telah di download.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

WELOCOME TO BLOG


Click here for Myspace Layouts